S1 TEKNIK INFORMATIKA
Teknik Informatika adalah ilmu yang mempelajari ilmu komputer, teknologi perangkat lunak dan penerapannya dalam dunia industri energi dan ketenagalistrikan, bagaimana menggunakan teknologi komputer secara optimal untuk memberikan solusi masalah transformasi atau pengetahuan data.
Website Fakultas: https://ften.itpln.ac.id/
Prospek Kerja
Data Model Administrator, Data Architect, Database Administrator, Junior Data Scientist, Data Quality Engineer, Business Analyst, Web Programmer, Mobile Programmer, Software Engineer, Network Administrator, System Analyst, IoT System Developer.
Syarat Kelas Reguler:
- Lulusan SMA/SMK/MA tahun 2023/2022/2021
- Mengisi data pada sistem penerimaan mahasiswa baru ITPLN
- Scan/foto KTP/ Kartu Pelajar
- Scan/foto Kartu Keluarga (orientasi scan harus lanscape)
- Scan Raport (semester 1 – semester 5) bagian Pendidikan
- Surat Keterangan Sehat (bisa menyusul setelah pengumuman kelulusan) (orientasi scan harus portrait)
- Scan Surat Keterangan Catatan Kepolisian minimal tingkat Polsek dengan tujuan kuliah di Institut Teknologi PLNÂ (bisa menyusul setelah pengumuman kelulusan) (orientasi scan harus portrait)
- Scan Surat Keterangan Bebas Narkoba (bisa menyusul setelah pengumuman kelulusan) (orientasi scan harus portrait)
- Scan Ijasah dan Transkrip Asli (bisa menyusul) (orientasi scan harus portrait)
- Scan Akte Kelahiran (bisa menyusul setelah pengumuman kelulusan) (orientasi scan harus portrait)
Catatan:
Perhatikan masing-masing orientasi scan, WAJIB UNTUK SESUAI DENGAN KETENTUAN
DAFTAR MATA KULIAH
Berikut ini adalah daftar mata kuliah di ITPLN
- Agama
- Pancasila
- Bahasa Inggris Teknik
- Dasar-dasar Pemograman*
- Teknologi Informasi
- Aljabar Linier
- Organisasi dan Arsitektur Komputer
- Kalkulus
- Kewarganegaraan
- Bahasa Indonesia
- Pemograman Deklaratif*
- Kalkulus 2
- Interaksi Manusia dan Komputer
- Statistik*
- Matematika Diskrit
- Sumber Daya Energi
- Struktur Data
- Sistem Operasi
- Pemograman Web*
- Komunikasi Data
- Basis Data*
- Teknik Digital
- Sistem Multimedia
- Pemrosesan Data Terdistribusi
- Pemograman Objek
- Pemograman Sistem
- Kecerdasan Buatan
- Metode Numerik
- Analisa Algoritma
- Ekonomi Teknik
- Teori Bahasa dan Otomata
- Pengolahan Citra
- Etika Profesi
- Technopreneurship
- Mobile Programming*
- Rekayasa Perangkat Lunak*
- Machine Learning*
- Expert System
- Grafika Komputer dan Animasi*
- Metodologi Penelitian Ilmu Komputer
- Manajemen Teknik
- Mata Kuliah Pilihan 1
- Komputer dan Masyarakat
- Jaringan Komputer*
- Sistem Syaraf Buatan
- Fisika Mekanika
- Fisika Listrik dan Magnet
- Teknik Kompilasi
- Perangkat Lunak Jaringan
- Keamanan Sistem Komputer
- Simulasi & Pemodelan
- Internship
- Pemograman SQL
- Riset Operasi
- Mikroprosesor*
- Rangkaian Listrik dan Praktek*
- Kapita Selekta
- Skripsi
- Cloud Computing
- Mata Kuliah Pilihan 2
- Mata Kuliah Pilihan 3
- Mata Kuliah Pilihan 4
- MK Pilihan Intelegence System Developer
- Pengantar Teknologi Scada
- PLC
- Microkontroller
- Embeded System
- Robotic Computer Vision
- Soft Computing
- MK Pilihan Software Developer
- Pemograman Web Lanjut
- Sistem Informasi Geografis Energi dan Ketenagalistrikan
- Pemograman Mobile Lanjut
- Manajemen Proyek
- Software Metric and Quality
- Basis Data Lanjut
- MK Pilihan Data Scientist
- Pengantar Data Science
- Data Mining dan Warehousing
- Optimasi Basis Data
- Data Set Development
- Big Data Energi Ketenagalistrikan
Apa Kata Mereka
Berikut ini adalah Kata-kata dari Alumni Kami
Maulana Teguh Pratama
Data Center Specialist PT ICON+Jangan pernah menyerah!!! Hiduplah untuk memberi sebanyak-banyaknya, bukan menerima sebanyak-banyaknya. S1 Teknik Informatika 2004
Dimas Prastia Rachman
Account Manager Tiket.comIlmu yang diterima saat kuliah sangat berguna agar kita kompetitif dalam dunia kerja, Selain ilmu yg bermanfaat, softskill jg terasah karena perkuliahan didukung oleh dosen-dosen yg berkualitas. S1 Teknik Informatika 2003
Sulhan Muazzizirrahman
Development Operation Manager, Global Assignment at Allianz MunichCarilah pengalaman baru, link baru dan teknologi baru untuk terus berkembang agar bermanfaat bagi banyak orang. Teknik Informatika 2006
Herlita Putri Septiani
Campaign Analyst at DBS BankSaya bangga menjadi lulusan Teknik Informatika IT-PLN karena disini saya mengenal dunia Informasi Teknologi lebih luas dan kemudahan dalam mencari pekerjaan dimana lulusan IT-PLN sudah merambah ke berbagai bidang. S1 Teknik Informatika 2014